Thursday, June 19, 2014

Membuat Kalkulator Dengan Notepad

Membuat Kalkulator Dengan Notepad Dan CMD

Kali ini bermain-main dengan file .bat, yaitu membuat kalkulator.

Langsung saja:

  1. Jalankan Notepad, salin kode dibawah, kemudian paste di Notepad:
    @echo off
    :start
    Echo Press 1 for Addition
    echo Press 2 for Subtraction
    echo Press 3 for Multiplication
    echo Press 4 for Division
    echo Press 5 to Quit
    set /p type=
    if %type%==1 goto a
    if %type%==2 goto b
    if %type%==3 goto c
    if %type%==4 goto d
    if %type%==5 goto e
    :a
    echo Addition
    echo Please choose the 2 numbers you wish to add
    set /p num1=
    set /p num2=
    echo %num1%+%num2%?
    pause
    set /a Answer=%num1%+%num2%
    echo %Answer%
    pause
    goto start
    :b
    echo Subtraction
    echo Please choose the 2 numbers you wish to subtract
    set /p num1=
    set /p num2=
    echo %num1%-%num2%?
    pause
    set /a Answer=%num1%-%num2%
    echo %Answer%
    pause
    goto start
    :c
    echo Multiplication
    echo Please choose the 2 numbers you wish to multiply
    set /p num1=
    set /p num2=
    echo %num1%*%num2%?
    pause
    set /a Answer=%num1%*%num2%
    echo %Answer%
    pause
    goto start
    :d
    echo Division
    echo Please choose the 2 numbers you wish to divide
    set /p num1=
    set /p num2=
    echo %num1%/%num2%?
    pause
    set /a Answer=%num1%/%num2%
    echo %Answer%
    pause
    goto start
    :e
    echo. Done!
    
  2. Selanjutnya simpan file ke Calculator.bat.
  3. Selesai.

Operasi penambahan:

  1. Ketik 1 lalu Enter.
  2. Masukkan nilai pertama (misal 12) lalu Enter.
  3. Lalu masukkan nilai yang kedua (misal 12) lalu Enter dua kali.
  4. Lalu Enter kembali untuk melaksanakan operasi lainnya.
  5. Selesai.

Operasi pengurangan:

  1. Ketik 2 lalu Enter.
  2. Masukkan nilai pertama (misal 12) lalu Enter.
  3. Lalu masukkan nilai yang kedua (misal 12) lalu Enter dua kali.
  4. Lalu Enter kembali untuk melaksanakan operasi lainnya.
  5. Selesai.

Operasi Perkalian:

  1. Ketik 3 lalu Enter.
  2. Masukkan nilai pertama (misal 12) lalu Enter.
  3. Lalu masukkan nilai yang kedua (misal 12) lalu Enter dua kali.
  4. Lalu Enter kembali untuk melaksanakan operasi lainnya.
  5. Selesai.

Operasi Pembagian:

  1. Ketik 4 lalu Enter.
  2. Masukkan nilai pertama (misal 12) lalu Enter.
  3. Lalu masukkan nilai yang kedua (misal 2) lalu Enter dua kali.
  4. Lalu Enter kembali untuk melaksanakan operasi lainnya.
  5. Selesai.

Untuk keluar dari kalkulator ini, ketik 5 lalu Enter.