Wednesday, June 25, 2014

Membuat Jam Dengan .BAT

Membuat Jam Dengan CMD

Kali ini bermain-main dengan file .bat, yaitu membuat jam dengan command prompt.

Langsung saja:

  1. Jalankan Notepad, salin kode dibawah, kemudian paste di Notepad:

    @echo off
    color 0a
    cls
    :CLOCK
    cls
    echo The current time is: %time%
    goto CLOCK

  2. Selanjutnya simpan file ke Clock.bat.
  3. Selesai.

Kode diatas juga bisa diganti menjadi seperti berikut:

@echo off
color 0a
cls
:CLOCK
cls
echo The current time is: %date% %time%
goto CLOCK

Tambahan:
Warna teks dan warna latarbelakang bisa anda ganti. Perintah diatas untuk melakukan hal itu adalah COLOR, dimana parameter dari perintah COLOR itu mempunyai nilai yang berisi 2 digit hexadecimal, dimana setiap digit boleh mempunyai nilai:


    0 = Black       8 = Gray
    1 = Blue        9 = Light Blue
    2 = Green       A = Light Green
    3 = Aqua        B = Light Aqua
    4 = Red         C = Light Red
    5 = Purple      D = Light Purple
    6 = Yellow      E = Light Yellow
    7 = White       F = Bright White